MENUMBUHKAN DISIPLIN SANTRI Dengan Reward & Punishment
Spesifikasi Buku;
Judul: MENUMBUHKAN DISIPLIN SANTRI Dengan Reward & Punishment
Penulis: Jeri Helmi
ISBN: Sedang dalam proses
Penerbit: PT Ofam Global Indonesia
Jumlah Halaman: vi + 231
Ukuran: A5/148 mm x 210 mm
Cover: Soft Cover
Isi: Hvs
Cetak Isi: Black and White
Buku ini dapat dipesan melalui W.a 08-1213-1516-72
Sinopsis:
Buku berjudul “MENUMBUHKAN DISIPLIN SANTRI Dengan Reward & Punishment” ini disusun sebagai upaya untuk memberikan pemahaman mendalam mengenai pentingnya kedisiplinan dalam kehidupan santri serta bagaimana penerapan sistem penghargaan dan hukuman dapat menjadi alat efektif dalam menumbuhkan karakter disiplin tersebut.
Disiplin adalah fondasi utama dalam pembentukan pribadi santri yang tidak hanya berprestasi secara akademis, tetapi juga memiliki akhlak mulia dan tanggung jawab sosial yang tinggi. Melalui buku ini, diharapkan para pendidik, pengasuh, dan pihak terkait dapat memperoleh panduan praktis dalam menerapkan strategi yang tepat untuk membangun lingkungan pesantren yang kondusif dan produktif.
Pembahasan buku adalah tentang kedisiplinan santri, reward, punishment, serta strategi penerapannya. Pada akhirnya, menumbuhkan disiplin santri sangat perlu untuk dilaksanakan agar generasi masa depan semakin baik lagi.
Selamat membaca!